Menentang Zaman
Inilah potret kehidupan di Rumah Betang, mungkinkah metode hidup berkelompok di satu rumah akan tetap ada hingga sepuluh sampai duapuluh tahun yang akan datang seiring dengan berubahnya zaman, karena sepertinya yang bertahan di rumah betang ini hanya generasi- generasi tua saja, sedangkan generasi baru lebih memilih hidup di luar rumah betang dan ke kota.
Foto diambil oleh BOIM
Comments
Post a Comment